Bahan:
Telor, kocok lepas
ayam cincang
soun, rendam dengan air panas hingga empuk
lada, garam
Cara Membuat:
1. campur telur kocok, ayam cincang, dan soun
2. tambahkan air sedikit
3. bumbui lada & garam
4. tuang ke dalam mangkuk cetakan
5. kukus hingga matang
Semua bahan takarannya menurut selera
Tuna Saus Tiram
Alternatif Menu untuk 1 Tahun ke Atas
Bahan:
Ikan tuna, potong kecil2 bentuk kotak
Brokoli, lepaskan per kuntum
Wortel, kupas, iris2 sesuai selera (dicetak boleh... biar lucu)
Lada, garam, gula pasir secukupnya
saus tiram
bawang putih digeprek
Cara Membuat:
1. Tumis bawang putih dengan mentega unsalted
2. Masukkan ikan tuna, aduk hingga berubah warna
3. Masukkan wortel & brokoli, aduk
4. Masukkan saus tiram, lalu kasih air
5. Masukkan lada, garam, gula pasir
6. Biarkan sampe sayuran empuk
7. Ambil kuah sedikit, campur dengan sedikit tepung maizena
8. Masukkan kembali ke sayuran
9. Aduk rata hingga kuah mengental dan matang
Bahan:
Ikan tuna, potong kecil2 bentuk kotak
Brokoli, lepaskan per kuntum
Wortel, kupas, iris2 sesuai selera (dicetak boleh... biar lucu)
Lada, garam, gula pasir secukupnya
saus tiram
bawang putih digeprek
Cara Membuat:
1. Tumis bawang putih dengan mentega unsalted
2. Masukkan ikan tuna, aduk hingga berubah warna
3. Masukkan wortel & brokoli, aduk
4. Masukkan saus tiram, lalu kasih air
5. Masukkan lada, garam, gula pasir
6. Biarkan sampe sayuran empuk
7. Ambil kuah sedikit, campur dengan sedikit tepung maizena
8. Masukkan kembali ke sayuran
9. Aduk rata hingga kuah mengental dan matang
Tuna Panggang
Selasa, 02 Februari 2010
Bahan:
1 kaleng ikan tuna (chunk light tuna)
3 butir telur
2 batang bawang daun (green onion) dirajang halus,
1 cup grated mozarella cheese
1/2 sendok makan terigu
sedikit merica bubuk
sedikit bawang putih
garam kalau diperlukan.
Cara:
1. Tiriskan ikan tuna, buang airnya, haluskan dengan garpu.
2. Campur dengan telur yg sudah dikocok sebentar, masukkan sebagian keju, irisan bawang daun, merica dan bawang putih.
3. Tambahkan garam, kalau perlu, aduk sampai rata.
4. Alasi loyang dg kertas roti (waxed paper), panaskan oven pada suhu 325 F.
5. Masukkan adonan tuna kedalam loyang, ratakan dan tekan sedikit dg punggung sendok.
6. Panggang dalam oven selama 15-20 menit (sampai matang).
7. Setelah matang, keluarkan dari oven, taburkan sisa keju parut diatasnya, panaskan kembali sampai keju meleleh.
8. Angkat dan dinginkan. Potong-potong sesuai selera sebelum dihidangkan/dimakan.
1 kaleng ikan tuna (chunk light tuna)
3 butir telur
2 batang bawang daun (green onion) dirajang halus,
1 cup grated mozarella cheese
1/2 sendok makan terigu
sedikit merica bubuk
sedikit bawang putih
garam kalau diperlukan.
Cara:
1. Tiriskan ikan tuna, buang airnya, haluskan dengan garpu.
2. Campur dengan telur yg sudah dikocok sebentar, masukkan sebagian keju, irisan bawang daun, merica dan bawang putih.
3. Tambahkan garam, kalau perlu, aduk sampai rata.
4. Alasi loyang dg kertas roti (waxed paper), panaskan oven pada suhu 325 F.
5. Masukkan adonan tuna kedalam loyang, ratakan dan tekan sedikit dg punggung sendok.
6. Panggang dalam oven selama 15-20 menit (sampai matang).
7. Setelah matang, keluarkan dari oven, taburkan sisa keju parut diatasnya, panaskan kembali sampai keju meleleh.
8. Angkat dan dinginkan. Potong-potong sesuai selera sebelum dihidangkan/dimakan.
Cumi Bumbu Daun Kemangi
Bahan:
½ kg cumi putih kecil
1 sdm air jeruk nipis
½ sdt garam
3 sdm daun kemangi, iris kasar
2 cabai merah, iris halus
gula pasir sesuai selera
3 sdm minyak goreng
Bumbu yang dihaluskan:
5 cabai merah
1 sdm irisan serai
4 butir kemiri
½ sdt terasi
1 sdt ketumbar sangrai
1 sdt jahe halus
4 siung bawang putih
1 sdt asam
6 buah bawang merah
Cara Membuat:
1.Kupas kulit luar cumi sampai bersih, lalu cabut tulang punggungnya (transparan) dari dalam badannya.
2.Cuci bersih lalu tiriskan.
3.Bersihkan bagian kepala cumi, buang mata dan batu yang ada di tengah kepalanya.
4.Masukkan kepala cumi ke dalam badan yang sudah dibersihkan.
5.Lumuri dengan air jeruk nipis dan ½ sdt garam. Biarkan 10 menit.
6.Tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum lalu masukkan cumi,
7.Tumis sampai cumi menjadi kaku lalu tambahkan 100 air.
8.Masak dengan api kecil sampai matang.
9.Terakhir masukkan irisan cabai dan daun kemangi.
10.Aduk rata sampai kemangi menjadi layu.
11.Bubuhkan garam dan gula sesuai dengan selera.
12.Angkat, siap dihidangkan.
Untuk 4-5 orang.
½ kg cumi putih kecil
1 sdm air jeruk nipis
½ sdt garam
3 sdm daun kemangi, iris kasar
2 cabai merah, iris halus
gula pasir sesuai selera
3 sdm minyak goreng
Bumbu yang dihaluskan:
5 cabai merah
1 sdm irisan serai
4 butir kemiri
½ sdt terasi
1 sdt ketumbar sangrai
1 sdt jahe halus
4 siung bawang putih
1 sdt asam
6 buah bawang merah
Cara Membuat:
1.Kupas kulit luar cumi sampai bersih, lalu cabut tulang punggungnya (transparan) dari dalam badannya.
2.Cuci bersih lalu tiriskan.
3.Bersihkan bagian kepala cumi, buang mata dan batu yang ada di tengah kepalanya.
4.Masukkan kepala cumi ke dalam badan yang sudah dibersihkan.
5.Lumuri dengan air jeruk nipis dan ½ sdt garam. Biarkan 10 menit.
6.Tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum lalu masukkan cumi,
7.Tumis sampai cumi menjadi kaku lalu tambahkan 100 air.
8.Masak dengan api kecil sampai matang.
9.Terakhir masukkan irisan cabai dan daun kemangi.
10.Aduk rata sampai kemangi menjadi layu.
11.Bubuhkan garam dan gula sesuai dengan selera.
12.Angkat, siap dihidangkan.
Untuk 4-5 orang.
Langganan:
Postingan (Atom)
Bunny Breeder's Kitchen Copyright © 2009 Designed by Ipietoon Blogger Template for Bie Blogger Template Vector by DaPino